Cara Mengobati Penyakit Exim Menggunakan Sirih Merah, Sambiloto dan Pegagan

Posted by

OBATI PENYAKIT EXIM  DENGAN  SIRIH MERAH, PEGAGAN DAN SAMBILOTO

EXIM atau DERMATITIS adalah peradangan hebat yang menyebabkan pembentukan lepuh atau gelembung kecil pada kulit hingga akhirnya pecah dan mengeluarkan cairan.

Exim merupakan penyakit kulit yang disebabkan oleh bermacam macam sebab dengan gambaran kelainan kulit yang bermacam macam pula.

Gejala utama dari timbulnya Exim Ringan adalah daerah halus , sedikit memerah kering , bersisik , dapat menimbulkan gatal atau tidak dan biasanya terdapat pada kaki dan lengan.

Pada penderita Exim Akut , kulit akan mengalami gatal yang intens , biasanya terjadi dibagian depan siku , belakang lutut , wajah , dada dan punggung.

Penyakit Exim sulit untuk disembuhkan. Jika sudah sembuh, pada saat tertentu bisa kambuh lagi.

Bagaimana Cara Mengobati Exim Dengan Obat Herbal Daun Sirih Merah?

Obat herbal untuk mengobati Exim adalah Daun Sirih Merah dan Temu Mangga.

Caranya :
7 lembar daun Sirih Merah dan 5 rimpang Temu Mangga. Cuci ke 2 bahan lalu iris tipis.

Rebus dengan air 4 gelas , sisakan 2 gelas.

Diminum dengan di tambah air jeruk nipis dan madu murni 2 sendok makan . 1 hari minum nya maksimal 1 gelas , 1/2 gelas pagi dan 1/2 gelas sore.

Untuk obat luar atau obat oles adalah Pegagan dan Sambiloto.

Caranya :
Ambil beberapa lembar daun pegagan dan sambiloto. Tumbuk sampai halus lalu oleskan pada kulit yang terkena exim.

Lakukan beberapa kali tiap hari. Tidak ada tanaman yang bisa menyembuhkan suatu penyakit.

Hanya Allah SWT yang bisa menyembuhkan suatu penyakit. Tanaman hanya bersifat mengobati bukan menyembuhkan. Manusia hanya berusaha. Hanya Allah yang mentukan segalanya. Mudah mudahan ridlo memberi kesembuhan pada hambanya yang sedang mendapatkan ujian berupa penyakit.

Sumber fb grup herbal

loading...

Artikel Lain Yang Mungkin Anda Suka


FOLLOW and JOIN to Get Update!

Social Media Widget SM Widgets




Artikel Bermanfaat Semoga Updated at: 15:58
Powered by Blogger.